Label

Tampilkan postingan dengan label Tips & Trik. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Tips & Trik. Tampilkan semua postingan

Minggu, 16 November 2014

Cara Merawat Motor Matic

Sebelum kita lihat cara merawat motor matic sepertinya anda perlu tahu nih perkembangan motor matic yang ada di Indonesia. Para produsen motor sendiri seperti Honda, Yamaha, atau Suzukiberlomba-lomba memproduksi motor matic dengan desain termutakhir dan spesifikasi yang menggiurkan konsumennya. Namun motor jenis ini pastinya memiliki banyak kekurangan dibandingkan dengan motor bebek, diantaranya adalah tidak bisa menahan beban yang terlalu berat dan bahan bakar yang sedikit lebih boros. Namun kelemahan tersebut coba diperbaiki terus oleh para produsen motor matic dengan mengeluarkan seri baru setiap tahunnya yang tentunya penuh dengan inovasi di dalamnya. Saat ini motor matic telah menjadi jenis motor paling laris di Indonesia mengalahkan motor bebek yang telah lama bercokol di Indonesia. Nah perawatan motor matic tentunya diperlukan untuk menunjang performa motor agar tetap awet.

Cara Merawat Motor Baru

Nah kali ini Mas Sena ingin berbagi beberapa tips cara merawat motor yang tentunya sangat berguna bagi anda yang memiliki motor. Sehingga motor anda tetap awet dari segi performa dan mesinnya, serta yang tidak kalah penting adalah body motor anda yang tetap terjaga kebersihannya sehingga tampak baru setiap saat. Coba deh bandingkan antara orang yang selalu merawat motornya dengan orang yang asal-asalan hanya menunggangi motornya. Tampak berbeda kan  dari sisi performa dan kebersihan motornya? Maka dari itu tinggalkan kebiasaan lama anda untuk tidak memperhatikan motor dan mulailah merawat motor anda menggunakan cara merawat motor baru yang Mas Sena sampaikan dibawah ini. Motor juga ingin diperhatikan penuh oleh anda biar kelihatan ganteng ataupun cantik.

Tips Merawat Kampas Rem Agar Awet

Berikut ini merupakan panduan merawat kampas rem motor, sebelum menginjak tips ini ada beberapa hal yang harus diketahui dan dilakukan terlebih dahulu. Salah tips penting yaitu membersihkan rantai motor,  karena dengan cara ini memudahkan untuk merat kampas rem, kotoran pada rantai bisa berpengaruh besar terhadap awetnya kampas.

Cara Melacak Karburator Banjir dan Solusinya

karbu banjir ditandai dengan keluarnya bensin dari slang buang di bawah bak karbu dan tak membasahi bodi karbu. Namun bila slang buang tersumbat, bensin naik ke atas dan keluar lewat lubang hawa atau masuk ruang bakar.odi karbu terlihat basah kuyup karena bensin keluar dari lubang hawa. Selain itu, bensin naik tadi juga masuk ruang bakar dan biasanya bikin mesin sulit hidup.

Tips cara membuat anti maling motor

Beberapa motor keluaran baru sudah dilengkapi dengan engine stop terutama pada motor yang mempunyai kapasitas mesin besar. Pada motor balap, engine stop sangat berguna di saat darurat. Ketika motor terjatuh, maka langsung tekan engine stop agar mesin langsung mati.

Penyebab Motor Mogok / Macet

Pernahkah kalian mengalami mogok ? jika pernah berarti anda senasib dengan saya.
biasanya komponen di bawah ini yang sering bikin mogok jika jarang di cek oleh pengguna .
Ini diantaranya :
1.Busi
Nah, pada umumnya sepeda motor yang businya telah aus atau bermasalah akan mati mendadak kala putaran mesin rendah atau saat melaju dalam kecepatan rendah. Saat dinyalakan mesin lama sekali hidup.
Hal lain yang sering juga terjadi adalah saat kita mengendarai motor dan ingin menambah kecepatan dengan memuntir gas, tiba-tiba mesin seperti kehilangan tenaga dan suara knalpot motor sedikit ‘brebet’. Bahkan tiba-tiba mesin motor mati.

Perbedaan Karbu dan Injeksi

selamat sore sobat
Saya akan sedikit berbagi tentang artikel perbedaan injeksi dan karburator.

mungkin ada yang pernah bertanya apa fungsi injeksi dan karburator,trus apa perbedaannya ?


sebenarnya fungsi dari injeksi dan karburator itu sama,mencampur bahan bakar dan udara untuk di gunakan dalam langkah pembakaran.